Pendidikan Guru dan Madrasah Ibtidaiyah (PGMI)

Program Studi Pendidikan Guru dan Madrasah Ibtidaiyah (PGMI)

Profil Singkat:
“PGMI mempersiapkan calon guru Madrasah Ibtidaiyah yang kreatif, inovatif, dan mampu mengintegrasikan nilai-nilai Islam dalam proses pembelajaran.”

Visi Keilmuan:
Sebagai Pusat pengembangan pembelajaran inovatif PGMI untuk menghasilkan lulusan yang unggul berperilaku leadership dan berwawasan entrepreneurship.